Cara Ampuh Melaporkan Blog Copas Ke Google DMCA

Posted by Fajar on 01.38.00

Kegiatan Copas sering sekali terjadi di dunia blogger, mirisnya terutama blogger indonesia yang pemula maupun sudah berpengalaman. padahal semua orang pun tau kegiatan Copy paste artikel itu bukanlah hal yang baik, apalagi tanpa seizin penulis orisinil dan tidak mencantumkan sumber artikel. banyak yang akan merugikan kelak bagi kita maupun bagi orang lain (penulis orosinil). Tak heran terjadi beberapa kasus pertikaian blogger dikarenakan terjadinya copas artikel blog, bahkan ada juga yang sampai blognya dihapus google karena melakukan kegiatan copy paste tanpa seizin penulis orisinil. Selain merugikan, kegiatan copy paste sangat bahaya bagi blognya sendiri, jika memang sudah kelewatan. blog copas tentu akan mendapatkan sanksi dari google.


Nah buat situ yang blognya dicopas, apalagi tanpa sumber dan tanpa izin sama situ. mending langsung laporin aja, berikut "Cara Ampuh Melaporkan Blog Copas Ke Google DMCA"




1. Klik Link Google DMCA, Lalu isi Formulir bagian Informasi kontak seperti dibawah ini :


  • Nama : Isi dengan nama yang tertera diblog situ, *Contoh : Fajar Najmi
  • Nama Perusahaan : Situ bisa isi dengan judul blog situ *Contoh : Bang Tama
  • Nama lengkap sah pemegang hak cipta yang Anda wakili : Isi dengan nama situ seperti tadi
  • Alamat email kontak : Isi dengan email blog situ
  • Negara Domisili : Isi Indonesia aja

2. Pada bagian formulir Karya berhak cipta milik Anda, Isi seperti berikut :

  • Di bagian Di manakah kami bisa melihat contoh karya yang sah tersebut? : Isi dengan alamat artikel (orisinis) yang menjadi korban copy paste, seperti gambar diatas
  • Di bagian Identifikasi dan uraikan karya berhak cipta : Situ bisa isi dengan hari, tanggal artikel orisil di publikasikan, seperti gambar diatas
3. Lalu pada bagian formulir Materi yang diduga melanggar, isi seperti berikut..

  • Pada Lokasi materi yang diduga melanggar : Situ bisa isi dengan link artikel blog tukang copas, seperti digambar
  • Untuk menambah link blog copas lainnya, situ bisa klik Menambahkan tambahan
4. Lalu pada Pernyataan Sumpah, Centang 2 kotak untuk pernyataan
5. Pada bagian Tanda tangan, Situ bisa isi dengan nama situ. seperti sebelumnya.
6. Langkah akhir yaitu tinggal Kirim keluhan, Klik aja tombol Kirim


Sekian postingan "Cara Ampuh Melaporkan Blog Copas Ke Google DMCA" dari Bang Tama, semoga bermanfaat untuk teman blogger yang ingin memusnakan Tukang Copas. Sampai jumpa lagi di artikel selanjutnya yo.


Bang Tama
New Johny WussUpdated: 01.38.00

12 komentar:

  1. Jadi kita bisa tau kalo itu copas ya gan ,cara lapor nya seperti itu y....

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya mas, dari pada ntar mas rugi artikelnya dicopas tanpa sumber, bisa langsung lapor aja :D

      Hapus
  2. gw seh gpp gan, asal sumber artikel/postingan dicantumkan

    BalasHapus
    Balasan
    1. betul juga itu mas, gpp kalo dia kasih sumber. tapi kalo yang gak kasih sumber gimana toh :p

      Hapus
  3. baru tahu. jadi artikel blog kita bisa aman ya bang tama hehe. biar pencurinya pada lelah dan mendapat ganjarannya nanti.

    kalau ada waktu luang mampir ke blog saya rexdrive.blogspot.com

    BalasHapus
  4. copas tapi dikasih sumber gak masalah kan gan ???

    BalasHapus
    Balasan
    1. gak masalah sih, tapi tergantung orang yang dicopas gan :D

      Hapus
  5. Lumayan nih buat orang yang sering copas blog gue jadi biar dapat pelajaran hehe :D thanks caranya gan

    BalasHapus
    Balasan
    1. hehe iya mas, walaupun cara ini terlalu sadis menurut saya :p

      Hapus


Bang Tama